Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Puisi Lingkungan Hidup

Maafkan kami ,,.. Kau yang telah menghidupi kami,.. Tapi malah kami yang membunuh dan merusakmu Sebenarnya itu bukanlah ulah kami semua Tapi salah satu dari kami berkhianat padamu, dewa alam Maafkan kami yang mennghancurkan terumbu karang mu yang indah itu dengan bom Maafkan kami yang telah membabi buta tempat engkau tinggal Maafkan kami yang telah merusak tempat tinggalmu yang dulunya indah Maafkan kami... Bumi

Puisi tentang narkoba

NARKOBA Oleh: Diva Alfiah Berbahaya.. Tak berguna.. Tak ada manfaatnya kau lakukan semua ini Berhentilah selagi bisa Sebelum ajal menjemputmu Hentikan.. Hentikan makan pil-pil itu! Aku tahu engkau tak berdaya Aku tahu kau mengalami stress mental dan batin Tapi setidaknya ada aku disini

Sejarah Khalifah Bani Abbasiyah

Gambar
AI-Musta'shim BiIlah, Abu Ahmad, namanya Abdullah bin al­-Mustanshir Billah, khalifah terakhir dari negeri Irak. Dia dilahikan pad a tahun 609 H. Ibunya adalah seorang wanita mantan budak yang bernama Fajar. Dia dilantik sebagai khalifah setelah kematian ayahnya. Dia meriwayatkan hadits dari Ali bin an-Najjar al-­Muayyad ath-Thusi dan Abu Rawh aI-tfarawi dengan cara ijazah. Beberapa yang orang meriwayatkan hadits darinya antara lain: An-Najm al-Badzirai, asy-Syaraf ad-Dimyati. Ad-Dimyati sendiri menuliskan empat pula hadits darinya yang dia tulis dengan tangannya sendiri. Dia adalah sosok yang pemurah, penyabar, batinnya sehat dan agamanya baik. Syaikh Quthb ad-Din berkata: Al-Musta'shim adalah seorang yang agamis, berpegang teguh dengan sunnah sebagaimana ayah dan kakeknya. Namun dia tidak sama dengan keduanya dalam hal kejelian dan kewaspadaan, kemauan dan cita-citanya. Sebagaimana disebutkan di muka, al-Mustanshir memiliki seorang saudara yang dikenal dengan al-Khafaji ya

Macam macam alam akhirat

Bagi Agama Islam Hari kiamat adalah hari akhir kehidupan seluruh manusia dan makhluk hidup di dunia yang harus kita percayai kebenaran adanya yang menjadi jembatan untuk menuju ke kehidupan selanjutnya di akhirat yang kekal dan abadi. Iman kepada hari kiamat adalah rukum iman yang ke-lima. Hari kiamat diawali dengan tiupan terompet sangkakala oleh malaikat isrofil untuk menghancurkan bumi beserta seluruh isinya.           Hari kiamat tidak dapat diprediksi kapan akan datangnya karena merupakan rahasia Allah SWT yang tidak diketahui siapa pun. Namun dengan demikian kita masih bisa mengetahui kapan datangnya hari kiamat dengan melihat tanda-tanda yang diberikan oleh Nabi Muhammad SAW. Orang yang beriman kepada Allah SWT dan banyak berbuat kebaikan akan menerima imbalan surga yang penuh kenikmatan, sedangkan bagi orang-orang kafir dan penjahat akan masuk neraka yang sangat pedih untuk disiksa.

Makalah IPS dan berita tentang kerjasama antar negara (bilateral, regional, multirateral)

BAB I : PENDAHULUAN A.       Latar Belakang Kerja sama internasional adalah bentuk hubungan yang dilakukan oleh suatu negara dengan negara lain yang bertujuan   untuk memenuhi kebutuhan rakyat untuk kepentingan negara-negara di dunia. Kerja sama internasional, yang meliputi kerja sama di bidang politik, sosial, pertahanan keamanan, kebudayaan, dan ekonomi, berpedoman pada politik luar negeri masing-masing. Agar kerja sama tersebut berhasil dan menguntungkan, maka kerja sama antarnegara tersebut diatur dalam suatu bentuk organisasi resmi. Pada dasarnya di dunia ini banyak dikenal berbagai macam organisasi. Pertama, organisasi internasional yaitu menghimpun berbagai berbagai negara tanpa memperhatikan latar belakang suatu negara. Satu-satunya organisasi yang demikian adalah Peserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Kedua, organisasi regional, yaitu organisasi yang menghimpun negara-negara dalam suatu kawasan tertentu. Ketiga, organisasi multilateral, yaitu organisasi yang menghimpun tiga

Kumpulan soal Bahasa Indonesia SKL kelas 9

Bacalah teks dibawah ini untuk mengerjakan soal no 1!             Dahulu ketika istriku mulai menempati rumah kontrakanku, ia membersihkan kamar, menaruh barang-barang di tempatnya. Ada tempat tersendiri bagi tiap benda, pakaian, meja, kursi, beras, bumbu, dan ada juga tempat sampah. Samurai ada di lemari. Tempat samurai di dinding diganti dengan hiasan batik yang sempurna bagusnya.  Aku kagum dengan kepandaianya. Baru kali inilah aku tahu, bahwa di dinding lebih pantas ditaruh hiasan dari pada samurai.      1.     Apa tindakan terpuji tokoh dalam teks diatas? a.     Sombong b.     Rajin c.     Rapi d.     Pandai Bacalah teks dibawah ini untuk mengerjakan soal no 2 dan 3! “Boleh”, jawab ibu. Akhirnya Syifa berjalan membeli baju (1). Di tikungan jalan dia bertemu dengan pengemis itu (2). Syifa tidak jadi membeli baju (3). “Shifa, mana bajuyang kamu beli?” Tanya ibu kepada Syifa (4). “Tidak jadi, bu… karena uangnya aku kasih ke